Jangan Sembarangan, 3 Waktu Tepat Berolahraga saat Puasa
Sabtu, 17 April 2021 – 11:20 WIB
Terakhir, usahakan mendapatkan waktu tidur yang cukup.
Latihan fisik membutuhkan pemulihan agar Anda bisa mendapatkan manfaat darinya.
Putri menyarankan Anda tidur selama 7-8 jam per hari.
Saat Ramadan, bisa menyempatkan tidur satu jam lebih awal, tidur satu jam setelah shalat subuh dan sempatkan tidur siang selama satu jam.(Antara/jpnn)