KPK Harus Buktikan Rekaman
Kasus Skenario Kriminalisasi Pimpinan KPKSelasa, 27 Oktober 2009 – 18:24 WIB
"Selain diserahkan ke penyidik sebagai bukti baru kasus Chandra-Bibit, KPK seharusnya menyelidiki sendiri juga," ujar peneliti Konsorsium Reformasi Hukum Nasional Wahyudi Djafar, Selasa (27/10).
Wahyudi meyakini, KPK mampu membuktikan adanya skenario ini. Dengan begitu, rekaman kriminalisasi bukanlah sekadar alibi semata. Jika terbukti benar ada rekayasa seperti yang tercantum di rekaman, lanjut dia, proses hukum terhadap Bibit-Chandra harus dihentikan.