Marzuki Dianggap Wakili Kepentingan DPR dan Demokrat
Senin, 01 Agustus 2011 – 21:12 WIB
Alasan kedua menurut Nurcholis adalah belum adanya pernyataan resmi dari DPR maupun fraksi di DPR bahkan MPR yang membantah wacana pembubaran KPK dan pengampunan koruptor. Apalagi kata dia, Partai Demokrat tidak memberikan teguran atau sanksi atas tindakan kader mereka yang berseberangan dengan semangat antikorupsi sebagaimana yang mereka kampanyekan saat pemilu. (awa/jpnn)