Nikita Mirzani Siapkan 8 Saksi untuk Seret Vadel Badjideh ke Penjara
Selasa, 24 September 2024 – 15:36 WIB
Fahmi menjelaskan saksi tersebut salah satu orang terdekat Lolly, yang kerap menjadi tempat curhat.
Baca Juga:
"Ada saksi luar biasa yang di luar perkiraan saya. Saksi yang bukan berkomunikasi lewat handphone, tetapi berbicara langsung," ujar Fahmi.
"Bahkan bertemu mengopi bareng sama Lolly, bahkan banyak tahu dan dia datang," imbuhnya. (mcr31/jpnn)