Penikam Kapolsek Parongil Tewas dengan Kondisi Mengenaskan
Kamis, 25 Oktober 2018 – 22:47 WIB
Karena aksinya tersebut, warga menjadi marah dan langsung menghakimi pelaku. Personil kepolisian yang ada dilokasi kemudian bertindak cepat dengan membawa Kapolsek ke rumah sakit begitu juga pelaku.
Kapolsek AKP Sayuti Malik dini hari tadi dirujuk ke RS Murni Teguh di Medan dan saat ini kondisinya sudah stabil. (fir)