Pernyataan Indra Kenz Soal Kasusnya, Nomor 2 Bikin Geleng-geleng Kepala
Sabtu, 26 Maret 2022 – 05:57 WIB
Pria yang dijuluki Crazy Rich Medan itu mengatakan dirinya mengetahui Binomo pada 2018.
Dia mengaku mengetahui binary option tersebut dari iklan.
"Kemudian saya mengikuti, 2019 saya membuat konten di YouTube sampai saya dikenal sampai sekarang," ucap Indra Kenz.