Putu Rudana Inisiasi Pembentukan Indonesia-Africa Parliamentary Partnership
Senin, 10 Juni 2024 – 16:21 WIB
"Menurut saya, forum Indonesia-Africa di Bali pada 27 - 28 agustus mendatang, harus menjadi momen percepatan kerjasama di segala bidang secara khusus kerjasama perdagangan dan investasi," kata Putu Rudana.(fat/jpnn)