Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Rapid Test BIN di Surabaya, 187 Orang Reaktif

Senin, 01 Juni 2020 – 22:41 WIB
Rapid Test BIN di Surabaya, 187 Orang Reaktif - JPNN.COM
Kegiatan rapid dan swab test massal BIN di Surabaya. Foto: dok Humas BIN

"Jumlah yang reaktif 133 orang, yang swab test atau PCR (Polymerase Chain Reaction) test 189 orang,” sambung Sri Wulandari.

Kegiatan rapid test massal ini didukung tenaga medis, analis laboratorium dan tenaga pedukung sebanyak 40 orang dari Jakarta serta dibantu 20 anggota Binda Jatim.

Satgas lawan COVID-19 BIN membawa langsung mobil laboratorium COVID-19, ambulans, dan peralatan pendukung lainnya untuk dioperasikan selama sembilan hari di kota Surabaya dan sekitarnya.

Mobil laboratorium ini, merupakan satu dari lima mobil laboratorium Biosafety Level 2 (BSL-2) yang bersertifikat internasional pertama di Indonesia.

Dalam rapid test ini, BIN menyiapkan 2.000 hingga 3.000 kit rapid test beserta dua mobil lab untuk swab test dalam satu hari. Swab test ini diperuntukan bagi warga yang reaktif COVID-19.

Satu unit mobil lab dari BIN ini dapat mengambil 300 sampel per harinya. Adapun hasil swab test bisa diketahui hanya dalam 2,5 jam. (cuy/jpnn)

BIN telah melakukan rapid test COVID-19 terhadap 555 warga Surabaya di Terminal Manukan.

Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close