Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Seleksi PPPK 2022: Pemerintah Bingung, Guru Lulus PG Terancam, Honorer Dipermainkan

Selasa, 25 Oktober 2022 – 07:59 WIB
Seleksi PPPK 2022: Pemerintah Bingung, Guru Lulus PG Terancam, Honorer Dipermainkan - JPNN.COM
Plt Kepala BKN Bima Haria Wibisana menjelaskan mengenai kendala seleksi PPPK 2022. Ilustrasi Foto: dok JPNN.com

16. Masa Sanggah Seleksi Kompetensi, 7 - 9 Januari 2023

17 Jawab Sanggah Seleksi Kompetensi, 10 - 16 Januari 2023

18. Pengumuman Pascamasa Sanggah, 26 Januari 2023.

Respons Plt Kepala BKN Bima Haria

Bima Haria memberi sinyal BKN belum berani membuka sistem seleksi calon aparatur sipil negara (SSCASN) bulan ini. Berikut ini sejumlah argumennya:

BKN masih belum sreg dengan usulan Kemendikbudristek yang menetapkan jadwal pendaftaran P1 (guru lulus PG PPPK 2021) berbarengan dengan P2, P3, dan pelamar umum.

Bima Haria khawatir ini akan menimbulkan potensi gelombang protes dari guru lulus PG.

Dia pengin 193.954 guru lulus PG sebagai P1 diselesaikan terlebih dahulu.

“Jangan semuanya diselesaikan tahun ini, seharusnya bertahap," kata Bima seusai penandatanganan kerja sama BKN dengan Universitas Terbuka di Gedung Kualitas, Pondok Cabe, Tangerang Selatan, Senin (23/10).

Berita Terbaru Honorer K: Berikut penjelasan lengkap soal kebijakan pemerintah terkait jadwal seleksi PPPK 2022, soal nasib honorer dan guru lulus PG PPPK 2021.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close