Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Sriyanto: Kalau Bupati Kebumen Memanipulasi Hasil Survei, Sudah Dituntut LSI

Kamis, 04 Juli 2024 – 21:16 WIB
Sriyanto: Kalau Bupati Kebumen Memanipulasi Hasil Survei, Sudah Dituntut LSI - JPNN.COM
Bupati Kebumen Arif Sugiyanto didampingi Vice President Corporate Social Responsibility (CSR) & SMEPP Management Pertamina Persero Fajriah Usman melakukan penanaman mangrove di Pantai Jogosimo, pada Senin (19/6). Foto: Dokumentasi Humas Pertamina

LSI pun merilis data untuk Pilkada Kebumen. Elektabilitas petahana Arif Sugiyanto disebut masih sangat tinggi, yakni sekitar 70 persen, LSI membuat simulasi jika Pilkada Kebumen terdapat tiga kandidat, yakni Arif Sugiyanto, Lilis Suryani Fuad, dan Ristawati Purwaningsih, maka hasilnya Arif Sugiyanto 69,1 persen, Lilis Suryani 7,2 persen, dan Ristawati 4,0 persen.

"Begitu juga jika Arif-Rista kembali berpasangan, elektabilitasnya pun cukup tinggi. Pasangan Arif-Rista mendapat 72,2 persen, Lilis Suryani Fuad dan Zaeni Miftah 8,3 persen, begitu juga pasangan Fauhan Fawaqi dan Dwi Yasmanto hanya mendapat 8,3 persen," tulis LSI.

Dari hasil survei para calon kandidat bupati dan wakil bupati, setidaknya 72,4 persen masyarakat Kebumen menginginkan pasangan Arif-Rista kembali maju sebagai calon bupati dan wakil bupati, dan 16,9 persen tidak menginginkan.(dkk/jpnn)

Salah satu pengacara kondang Kebumen, Sriyanto berkomentar soal tudingan Bupati Kebumen Arif Sugiyanto telah memanipulasi hasil rilis Lembaga Survei Indonesia.

Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Muhammad Amjad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close