Tak Mau Trans Semarang Disebut Cumi-cumi Darat, Yoyok Sukawi Tawarkan Bus Listrik
Sabtu, 02 November 2024 – 07:26 WIB
Tidak hanya itu, pihaknya juga mendorong penggunaan energi baru terbarukan (EBT) untuk fasilitas umum.
Misalnya, penerangan yang ada di Kota Semarang akan diganti menjadi lampu tenaga surya.
"Lalu kedua kami akan ganti lampu-lampu jalan milik Pemkot Semarang semua menjadi menggunakan tenaga surya sehingga akan mengurangi emisi karbon," ujar mantan Anggota Komisi X DPR tersebut.(mcr5/jpnn)