Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

The Good, The Bad, and The Ugly

Oleh: Dhimam Abror Djuraid

Senin, 25 Juli 2022 – 19:01 WIB
The Good, The Bad, and The Ugly - JPNN.COM
Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh. Foto: Ricardo

Melihat sesuatu selalu dari sudut pandangnya, kurang empati.

Politik identitas yang buruk atau ugly adalah sesuatu yang dapat merusak. 

Praktik politik semacam ini tidak hanya picik, tetapi juga membodohi masyarakat yang dapat membuat perpecahan masyarakat. I

a berdiri di atas kesadaran bahwa identitasnyalah yang paling unggul dan kelompoknyalah yang paling benar. 

Maka, identitas lain tidak hanya harus menjadi nomor dua akan tetapi juga harus dikalahkan atau ditiadakan jika perlu.

Pandangan Paloh ini menjadi air yang menyegarkan lanskap politik Indonesia yang beberapa waktu belakangan ini kering dan gersang karena polarisasi akibat politik identitas. 

Politik identitas bukan hanya menjadi isu panas di Indonesia. 

Di banyak negara hal itu menjadi wacana perdebatan yang tak pernah berhenti. 

Surya Paloh mengutip kisah film The Good, The Bad, and The Uglyitu ketika berpidato pengukuhan doktor honoris causa yang diterimanya dari Universitas Brawijaya

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close