Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Uji Publik RUU Pornografi Panen Penolakan

Kamis, 25 September 2008 – 16:13 WIB
Uji Publik RUU Pornografi Panen Penolakan - JPNN.COM

Pandangan bahwa RUU harus segera disahkan karena maraknya pornografi di masyarakat seolah-olah tidak ada perangkat hukum sama sekali adalah keliru dan menyesatkan,” kata Ratna.

Masuk dalam sesi tanya jawab, hampir semua peserta melontarkan penolakan, bahkan disertai beberapa komentar dan orasi yang memojokkan anggota dewan. Satu-satunya anggota Pansus Latifah tampak tenang dan seksama mendengarkan.

Saya hadir di sini untuk berusaha mendengar sebaik-baiknya. Saya yakin yang disampaikan adalah niat baik dan mempunyai kontribusi untuk membuat RUU ini menjadi yang terbaik,” ujar Latifah.

Lebih lanjut dikatakan wanita berjilbab ini, sebagai anggota pansus tidak pernah bisa menjanjikan bahwa RUU ini akan ditolak. Menurutnya, saat ini masih terbuka ruang untuk dialog. Bahkan adanya isu pengesahan sudah ditentukan oleh pansus adalah tidak benar. “Dalam perjalanan nantinya pasti ada langkah kompromi,” ujarnya bijak.

Untuk diketahui uji publik sebelumnya telah dilakukan oleh pemerintah, melalui mediasi Kementerian Pemberdayaan Perempuan di 4 tempat, yakni Sulawesi Selatan, Maluku, Kalimantan Selatan pada 12-14 September 2008 dan Jakarta pada 17 September. (rie/JPNN)


JAKARTA - Penolakan pengesahan RUU Pornografi terus menguat karena uji publik RUU ini yang dinilai tidak mewakili seluruh Masyarakat Indonesia. Masyarakat

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close