Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Vivo S10 dan S10 Pro Resmi Meluncur, Intip Perbedaannya

Jumat, 16 Juli 2021 – 20:27 WIB
Vivo S10 dan S10 Pro Resmi Meluncur, Intip Perbedaannya - JPNN.COM
Vivo S10 Series. Foto: Gizmochina

Versi Vivo S10 membawa opsi penyimpanan RAM 8GB dan memori internal 128GB, dan 12GB dan memori internal 256GB.

Sementara seri S10 Pro hadir dengan satu RAM 12 GB dan memori internal 256 GB. Keduanya sama-sama membawa baterai 3.970mAh dengan fast charging 44W.

Ponsel ini sensor fingerprint dalam layar dengan tampilan OriginOS berbasis sistem operasi Android 11.

Vivo membanderol varian S10 untuk tipe 8GB/128GB dengan harga 2.799 yuan atau setara Rp6,2 juta, sedangkan 128GB/256GB dijual 2.999 yuan atau setara Rp6,7 juta.

Harga Vivo S10 Pro dijual 3.399 yuan atau Rp7,6 juta untuk varian 12GB/256GB. (ddy/jpnn)

Vivo secara resmi meluncurkan smartphone S10 dan S10 Pro terbaru. Ponsel memiliki spesifikasi hampir sama.

Redaktur & Reporter : Dedi Sofian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News