5 Efek Samping Minum Air Panas Berlebihan untuk Kesehatan Tubuh
Jumat, 31 Maret 2023 – 02:17 WIB
jpnn.com, JAKARTA - AIR merupakan salah satu minuman sehat yang harus kita konsumsi setiap hari.
Menyeduh kopi atau teh dengan air panas memberi kenikmatan yang berbeda.
Kebanyakan orang berpikir minum air panas adalah salah satu cara terbaik untuk tetap sehat. Ini sama sekali tidak benar.
Beberapa orang sering meminum air panas karena beberapa alasan seperti cuaca suatu tempat atau kondisi kesehatan.
Namun, hal tersebut bisa membahayakan kesehatan Anda.
Lebih disarankan untuk minum air hangat daripada air panas.
Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Pulse.ng.
1. Mengandung banyak kontaminan
Kebanyakan orang mengira air panas itu sangat murni, tetapi itu tidak sepenuhnya benar.