6 Kombinasi Makanan yang Sebaiknya Anda Hindari, Bahaya Banget
Jumat, 25 Juni 2021 – 06:43 WIB
jpnn.com, JAKARTA - ANDA pasti sering mencampur beberapa makanan dan mengonsumsinya.
Padahal, ada beberapa kombinasi makanan yang sebaiknya jangan pernah Anda konsumsi.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Pisang dan susu
Pisang dan susu adalah kombinasi makanan buruk lainnya karena bisa menyebabkan penumpukan lemak.
Kombinasi makanan ini juga bisa membuat tubuh dan pikiran lesu.
Jika kamu memang ingin milkshake, maka tambahkan sejumput pala, kapulaga atau kayu manis untuk pencernaan yang lebih baik.
2. Jus dan sereal