Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Makanan yang Mengandung Lebih Banyak Vitamin C Selain Jeruk

Jumat, 13 Juli 2018 – 16:36 WIB
Makanan yang Mengandung Lebih Banyak Vitamin C Selain Jeruk - JPNN.COM
Makanan dengan vitamin C. (Foto: pixabay/Jpnn)

Nanas juga mengandung jumlah bromelain yang sangat kuat, enzim yang diduga membantu pencernaan protein.

5. MANGGA

Salah satu makanan paling kaya vitamin C di daftar ini, mangga tropis mengandung 122 mg vitamin C serta antioksidan.

6. KIWI

Satu porsi kiwi (sekitar dua kiwi) menawarkan lebih dari dua kali kandungan vitamin C dalam jeruk.

Kaya akan tembaga, potasium, dan serotonin, kiwi harus menjadi bahan pokok dalam keranjang buah Anda.

7. KOLRABI

Kolrabi mungkin terlihat asing, tetapi mengandung 133 mg vitamin C per porsi dan bahkan memiliki sifat melawan kanker. (fny/jpnn)

Vitamin C merupakan jenis vitamin yang sangat dibutuhkan untuk kesehatan tubuh dan tahukah Anda sumber vitamin C tidak saja di buah jeruk tapi juga lainnya.

Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close