Menteri yang Bertahan dan Bergeser di Kabinet Jokowi
Kini, mantan Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan itu dipercaya Jokowi menjadi Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi. Nama Teten Masduki juga kembali masuk ke dalam kabinet. Sebelumnya, Teten merupakan Kepala Staf Kepresidenan sejak 2 September 2015 – 17 Januari 2018.
Sekarang, Teten dipercaya menjadi Menteri Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah. Terakhir adalah Bambang Brodjonegoro. Posisi terakhir Bambang di Kabinet Kerja adalah Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional / Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional.
BACA JUGA: Mardani PKS Minta Prabowo Jelaskan ke Publik Alasan Mau Jadi Menteri Jokowi
Sekarang atau di Kabinet Indonesia Maju, Bambang mendapatkan amanat menjadi Menteri Riset dan Teknologi, dan Kepala Bidang Inovasi. (boy/jpnn)