Petisi Prioritaskan Guru Honorer Negeri: Hargai Masa Pengabdian Melebihi Serdik
Jumat, 15 Oktober 2021 – 02:25 WIB
Tolong hargai para guru honorer sepuh, supaya ditambah afirmasinya untuk lulus password PG.
Berdasarkan pantauan JPNN.com, petisi Prioritaskan Guru Honorer Negeri itu masih minim dukungan tanda tangan.
Hingga pukul 00.37, Jumat (15/10), jumlah dukungan tanda tangan baru sebanyak 317.
Angka itu masih jauh dari 100 ribu tanda tangan yang ditargetkan Sanur. (fat/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi: