Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

7 Keajaiban Minum Air Putih Setelah Bangun Tidur, Nomor 5 Menurunkan Risiko Batu Ginjal

Senin, 10 Mei 2021 – 07:12 WIB
7 Keajaiban Minum Air Putih Setelah Bangun Tidur, Nomor 5 Menurunkan Risiko Batu Ginjal - JPNN.COM
Ilustrasi minum air putih. Foto: (ANTARA/HO - Joko Purnomo)

Ingin mendapatkan kulit yang lebih sehat dan tampak lebih cerah?

Yuk, mulai biasakan minum air putih tiap pagi. Air bisa membantu mengeluarkan racun-racun dari dalam darah.

Hal ini bisa berdampak langsung pada kulit kita. Kulit bisa tampak lebih cerah dan bersinar.

5. Menurunkan Risiko Batu Ginjal

Minum air putih setelah bangun pagi sangat penting untuk mencegah batu ginjal dan infeksi kandung kemih.

Minum air putih bisa mengencerkan kandungan asam pembentuk batu ginjal.

Minum air putih yang cukup bisa mencegah kita terkena infeksi kandung kemih yang disebabkan oleh racun.

6. Rambut Lebih Sehat dan Lembut

Ada beberapa manfaat rutin minum air putih setelah bangun tidur setiap pagi seperti menurunkan risiko batu ginjal.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close